infosumsel.ID – Doddy Sudrajat dan Haji Faisal kerap berselisih paham setelah anak mereka meninggal dunia karena kecelakaan.
Salah satu hal yang menjadi perseteruan Doddy Sudrajat dan Haji Faisal yaitu perebutan hak asuh Gala, cucu mereka.
Namun, kini sudah dipastikan jika hak asuh Gala jatuh ke tangan Haji Faisal bukan Doddy Sudrajat.
Baca Juga: Sempat Kena Bully, Nicholas Sean Ungkap Perlakuan Temannya Saat Ahok Jadi Gubernur
Meskipun sudah tidak ingin memperpanjang masalah lagi tapi Ayah Vanessa Angel mengaku enggan untuk meminta maaf kepada Haji Faisal.
“Apa kok harus minta maaf? Lebaran udah lewat, apalagi? Daddy udah gak mau komentar masalah itu, biarin ajalah ya,” ucap Doddy Sudrajat.
Ayah mendiang Vanessa Angel mengaku tidak harus minta maaf karena selama ini pun Ia mendapatkan perlakuan yang kurang sedap dari Haji Faisal.
Baca Juga: Riesca Rose jadi Orang Ketiga? Misteri Perceraian Sule dan Nathalie Holscher Kian Terungkap
Doddy Sudrajat lantas mengungkit soal niatnya yang sering kali tersendat saat ingin bertemu dengan Gala Sky.
Artikel Terkait
Gus Rofi'i Sebut Doddy Sudrajat Hoax Pindahkan Makam Vanessa
100 Hari Wafatnya Vanessa Angel, Doddy Sudrajat Teringat Benda Ini
Haji Faisal Langsung Buka CCTV Usai Doddy Sudrajat Kunjungi Rumah Gala Saat Sepi: Ada Rekamannya
Resmi Kalah Hak Asuh Gala Sky dari Haji Faisal, Doddy Sudrajat Singgung Soal Ajukan Banding Lagi
Belum Bisa Bertemu Gala Sky, Doddy Sudrajat Singgung Perilaku Haji Faisal di Masa Lalu: Dia seperti Itu