infosumsel.ID - Siapa yang tidak kenal dengan Dian Sastrowardoyo, artis ternama Indonesia yang dikenal sejak kemunculannya sebagai Cinta dalam film Ada Apa Dengan Cinta.
Sejak membintangi film Ada Apa Dengan Cinta nama Dian Sastrowardoyo semakin melejit di tanah air.
Kini nama Dian Sastrowardoyo semakin bersinar usai menikah dan menjadi menantu dari mertua konglomerat.
Baca Juga: Irin Preman Pensiun Terciduk Belanja Bareng Mas Pur Tukang Ojek Pengkolan, Fix Jadian?
Diketahui mertua Dian Sastrowardoyo merupakan konglomerat bernama Adiguna Sutowo.
Namun sebelum menikah, Dian Sastro sudah menjadi artis paling mahal dengan bayaran sekitar Rp400-500 juta setiap bermain satu judul film.
Selain sebagai artis, sumber kekayaan Dian Sastro juga berasal dari berbagai bisnis yang digelutinya.
Mulai dari bisnis fashion hingga kuliner dijalani ibu anak dua ini.
Ia bersama temannya memiliki bisnis catering sehat yang menawarkan harga Rp1,5juta per paket.
Dian Sastro juga mempunyai bisnis mukena premium yang dibandrol seharga Rp1,2juta.
Baca Juga: Jadwal RCTI Hari Ini Jumat, 27 Januari 2023 Preman Pensiun 7 Tayang 2 Kali dengan Durasi Lebih Lama
Jika diakumulasikan total kekayaan mantan gadis sampul ini diperkirakan menyentuh angka Rp7milyar.
Total tersebut di luar dari harta kekayaan suaminya yang memiliki bisnis sport car ternama di dunia.***
Artikel Terkait
Dian Sastro Melawan Kekerasan Seksual di Kampus
Setelah Bunda Corla, Kini Giliran Venna Melinda yang Kena Sentil Nikita Mirzani Soal KDRT 'Terlalu Lebay'
Dianggap Sombong Karena Menolak Permintaan Foto dengan Penggemar, Begini Kata Dian Sastro
Masih Ingat Regina Pemain Preman Pensiun? Tak Lagi Tampil Sensual, Bikin Adem, Intip Potretnya!
Devano Danendra Anak Iis Dahlia Berani Ubah Penampilan hingga Dinilai Aneh, Begini Menurut Psikolog