infosumsel.ID - Cuaca Palembang hari ini, Sabtu 25 Juni 2022, aman untuk keluar rumah saat mengendarai kendaraan bermotor.
Dari informasi prakiraan cuaca yang disampaikan Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika atau BMKG untuk wilayah Sumatera Selatan hari ini, potensi hujan ringan di wilayah Ogan Ilir, Palembang, Prabumulih, Empat Lawang, Lubuk Linggau dan Musi Rawas Utara.
Baca Juga: 10 Hari Terakhir Bulan Mei, BMKG Sumsel Sebut Masih Berpotensi Hujan
Jika kemarin Palembang hujan lebat pada saat Sore hari, hari ini cuaca Palembang hari ini aman untuk keluar rumah.
Suhu udara untuk wilayah Palembang dan beberapa dataran rendah seperti Banyuasin, Musi Banyuasin, Ogan Ilir dan OKI, diantara 23° - 32° Celcius, dengan kelembaban udara 65 persen - 97 persen.
Baca Juga: Senin 2 Mei 2022 Diprediksi Hari Raya Idul Fitri 1443 H, Ini Kata BMKG...
Prakiraan wilayah lain di Sumsel:
Untuk prakiraan wilayah lain di Sumsel, potensi hujan ringan di wilayah OKI dan OKU Timur dari Siang sampai Sore hari.
Sedangkan untuk wilayah OKI, Banyuasin, Musi Banyuasin, PALI, Musi Rawas, Lahat, Pagar Alam, Muara Enim, OKU, OKU Timur dan OKU Selatan berpotensi hujan sedang hingga lebat.
Baca Juga: 15 PTN Favorit Buka Jalur Mandiri, Ada Unsri dan UI, Berikut Link Mirror Termasuk Jadwal Tes
Artikel Terkait
Langit Kota Palembang Cerah Berawan, Ini Prakiraan Cuaca Kota Palembang Menurut BMKG!
Ini Rincian Penerimaan Taruna Sekolah Kedinasan BMKG
Senin 2 Mei 2022 Diprediksi Hari Raya Idul Fitri 1443 H, Ini Kata BMKG...
10 Hari Terakhir Bulan Mei, BMKG Sumsel Sebut Masih Berpotensi Hujan
UPDATE: Gempa Bumi Kaur Getarkan Bengkulu Malam ini, Berikut Info yang Disampaikan BMKG